Minggu, 29 September 2013

3 Modal Utama Bisnis Kuliner

          Seiring dengan populernya usaha kuliner ,bisnis kuliner pun banyak diminati ,namun tidak sedikit pula pebisnis kuliner yang akhirnya gulung tikar karena belum punya persiapan yang matang
Berikut ini 3 prinsip utama untuk membuka bisnis kuliner :
  1. Komitmen
Komitmen adalah syarat utama bagi setiap orang yang akan memulai bisnis ,termasuk bisnis di bidang kuliner . Tunjukan komitmen anda dengan cara pemasaran yang menarik dan layanan yang memuaskan .
  1. Semangat
Harus diingat bisnis kuliner merupakan bisnis dengan persaingan yang ketat . Tunjukan semangat anda dengan menyajikan makanan bukan hanya rasanya yang enak tapi kualitasnya juga harus dijaga dengan baik dan terus menjaga konsistensi rasa makanan anda dan buatlah resep-resep makanan yang baru agar pelanggan tidak bosan.
  1. Kejujuran
Kejujuran itu sangat penting dan merupakan kunci bagi tahan lamanya bisnis itu berjalan ,jujur dalam bisnis tidak hanya pada konsumen tapi pada diri sendiri dan jangan pernah satukan uang pribadi dengan keuangan usaha kuliner anda , catat semua pemasukan dan pengeluaran agar lebih jelas dan terperinci

Sumber: SUMBER : KABAR24.COM, JAKARTA
Tyas A.N, penulis buku “A-Z Dunia Kuliner”.
Editor: Marissa Saraswati



Tidak ada komentar:

Posting Komentar